Ketua Bawaslu Kab. Mansel: Pengajuan l Anggota DPRD Kab. Mansel dari 18 Parpol Peserta Pemilu lengkap dan diterima.
Hits: 103*Manokwari Selatan | Papuajaya.com,* Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Manokwari Selatan Saul Rawar mengatakan, Bawaslu Kab. Manokwari Selatan melakukan Pengawasan Melekat terhadap Pengajuan Bakal Calon Anggota DPRD Kabupaten Manokwari Selatan (Mansel) dari 18 Partai Politik (Parpol) Peserta Pemilu yang diselenggarakan oleh KPU Kab. Mansel (Ransiki, 16/05/23). PengajuanRead More →